A transport of Jewish prisoners marches through the snow from the Bauschovitz train station to Theresienstadt. [LCID: 69720]

Artefak

Telusuri sesuai abjad daftar artefak dari Holocaust dan Perang Dunia II. Setiap objek bercerita tentang sejarah dan menunjukkan pengalaman manusia selama periode waktu itu.

Filter berdasarkan judul:

| Menampilkan hasil 1-2 dari 2 untuk "Artefak" | Berikutnya >>

  • Rok kamp konsentrasi milik Hana Mueller

    Artefak

    Hana Mueller mengubah rok ini yang dikeluarkan untuknya dalam kamp konsentrasi Auschwitz pada tahun 1944 dengan menggunakan hem untuk membuat kantong.

    Rok kamp konsentrasi milik Hana Mueller
  • Rok wanita Romani (Gipsi)

    Artefak

    Rok katun dan tafeta ini dibuat pada tahun 1920an, dan dimiliki oleh seorang wanita Romani (Gipsi) yang dilahirkan di Frankfurt, Jerman, dan tinggal di Jerman sebelum perang. Dia ditahan oleh Nazi dan diinternir di kamp Auschwitz, Ravensbrueck, Mauthausen, dan Bergen-Belsen. Dia meninggal dunia dalam kamp Bergen-Belsen pada bulan Maret 1945, tidak lama sebelum pembebasan kamp ini. Suami beserta dua dari keenam anaknya juga dibunuh dalam kamp tersebut.

    Rok wanita Romani (Gipsi)

Thank you for supporting our work

We would like to thank Crown Family Philanthropies, Abe and Ida Cooper Foundation, the Claims Conference, EVZ, and BMF for supporting the ongoing work to create content and resources for the Holocaust Encyclopedia. View the list of donor acknowledgement.