A transport of Jewish prisoners marches through the snow from the Bauschovitz train station to Theresienstadt. [LCID: 69720]

Dokumen

Telusuri sesuai abjad daftar dokumen dari Holocaust dan Perang Dunia II. Catatan yang diketik, ditulis tangan dan artistik ini merupakan bukti pengalaman manusia sebelum, selama dan setelah Holocaust dan perang.

Filter berdasarkan judul:

| Menampilkan hasil 1-2 dari 2 untuk "Dokumen" | Berikutnya >>

  • Paspor Jerman yang diterbitkan untuk Alice "Sara" Mayer (bagian dalam)

    Dokumen

    Sebuah paspor Jerman yang diterbitkan untuk Alice Mayer pada 24 Februari 1939, di Bingen, Jerman. Anak perempuan Mayer, Ellen, juga terdaftar di paspor ini. Nama Ibu dan anak tersebut menyertakan nama tengah "Sara." Nama tengah ini menjadi kewajiban tambahan yang diharuskan undang-undang pada 17 Agustus 1938. Sejak saat itu, semua wanita Yahudi di Jerman dengan nama depan asli "non-Yahudi" harus menambahkan "Sara" sebagai nama tengah pada seluruh dokumen resmi. Pria Yahudi harus menambahkan nama "Israel".…

    Paspor Jerman yang diterbitkan untuk Alice "Sara" Mayer (bagian dalam)
  • Paspor Jerman yang diterbitkan untuk Erna "Sara" Schlesinger (bagian dalam)

    Dokumen

    Aparat polisi Jerman menerbitkan paspor ini untuk Erna "Sara" Schlesinger pada 8 Juli 1939 di Berlin. Halaman pertama paspor ini mengilustrasikan hukum Jerman yang membantu mengidentifikasi kaum Yahudi di Jerman. Sejak tahun 1938, peraturan Jerman mewajibkan wanita Yahudi dengan nama depan asli "non-Yahudi" untuk menggunakan nama tengah "Sara" pada seluruh dokumen resmi. Pria Yahudi pun harus menambahkan nama "Israel". Huruf "J" (kependekan dari "Jude," yang merupakan, kata "Yahudi" dalam bahasa Jerman)…

    Paspor Jerman yang diterbitkan untuk Erna "Sara" Schlesinger (bagian dalam)

Thank you for supporting our work

We would like to thank Crown Family Philanthropies, Abe and Ida Cooper Foundation, the Claims Conference, EVZ, and BMF for supporting the ongoing work to create content and resources for the Holocaust Encyclopedia. View the list of donor acknowledgement.