Tentara Jerman menduduki kota Krakow, Polandia, pada bulan September 1939. Pada bulan Maret 1941, Jerman memerintahkan pembangunan sebuah ghetto di Krakow. Dalam potongan film ini, kaum Yahudi Polandia dipaksa pindah ke ghetto Krakow. Mereka harus mengenakan ban lengan, yang dipakai untuk membedakan penduduk Yahudi dari warga kota lainnya. Pada akhir tahun 1941, terdapat sekitar 18.000 orang Yahudi yang ditahan dalam ghetto Krakow.
We would like to thank Crown Family Philanthropies, Abe and Ida Cooper Foundation, the Claims Conference, EVZ, and BMF for supporting the ongoing work to create content and resources for the Holocaust Encyclopedia. View the list of donor acknowledgement.